Kunci Jawaban Soal Modul 2 Membaca Terbimbing

 

-- Sumber gambar : guru.kemdikbud.go.id --

Jawaban Soal Modul 2 Membaca Terbimbing

Pembelajaran Terdiferensiasi dengan Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing

Baca juga

MODUL 2
Membaca Terbimbing
Dikembangkan oleh Inovasi

1. Kegiatan Membaca Bersama
Latihan Pemahaman

SOAL!
1) Pada buku berjenjang untuk kelompok membaca kalimat, teks pada bacaan terdiri dari…
    A. 1 kalimat
    B. 2 kalimat
    C. 3 kalimat
    D. 4 kalimat

Jawaban : A

2) Salah satu kegiatan membaca yang dapat meningkatkan kemampuan membaca pada kelompok membaca kata adalah…
    A. Kegiatan membaca bersama
    B. Kegiatan membaca nyaring
    C. Kegiatan membaca terbimbing
    D. Kegiatan membaca mandiri

Jawaban : C

3) Pada kegiatan membaca terbimbing untuk kelompok membaca paragraf singkat, peserta didik diminta untuk...
A. Menjawab pertanyaan sesuai dengan bacaan
B. Membaca kata dengan mengidentifikasi suku kata
C. Mengenali dan menyebut nama huruf pada teks
D. Membaca paragraf yang terdiri dari 10 kalimat

Jawaban : A

CERITA REFLEKTIF
Bagaimana perasaan ibu dan bapak saat mendapat nilai yang bagus saat bersekolah dulu? Apa yang guru lakukan saat itu?

Jawab :
Saya merasa sedih dan malu saat mendapatkan nilai buruk, tetapi guru saya memberikan remidial yaitu berupa mengerjakan soal-soal ataupun praktek sesuai materi pelajaran yg nilainya kurang. Dengan demikian nilai bisa diperbaiki dan pemahaman saya mengenai materi tersebut semakin dalam.

2. Pengelolaan Kelas untuk Membaca Terbimbing
Latihan Pemahaman

SOAL!
1) Saat membagi kelompok pembelajaran terdiferensiasi, pendidik harus menghindari penggunaan nama yang bersifat melabel kemampuan peserta didik. Pernyataan di atas adalah...
    A. Benar
    B. Salah

Jawaban : A

2) Fungsi buku berjenjang adalah agar peserta didik dapat membaca buku yang sesuai dengan tahap instruksional mereka. Pernyataan di atas adalah...
    A. Benar
    B. Salah

Jawaban : A

CERITA REFLEKTIF
Menurut ibu dan bapak, seperti apakah lingkungan belajar yang membosankan?

Jawab :
Menurut saya, pembelajaran yang membosankan itu adalah pembelajaran yang di dalamnya memfokuskan peran center guru di kelas. 
Murid tidak diberikan keluasaan untuk mengeskpresikan daya kreativitasnya.
Pembelajaran yang membosankan juga dapat terjadi pada penggunaan media pembelajaran yang menarik dan interaktif. Murid akan cenderung bosan mengikuti pembelajaran yang hanya berfokus pada buku teks sekolah. 
Selain itu, hal ini juga dapat memebrikan pengaruh pada daya ingat murid tentang pengalaman belajar
murid. 
Murid yang apabila dalam pembelajarannya lebih banyak melibatkan inderanya maka murid tersebut cenderung dapat mengingat dalam jangka waktu yang lebih panjang.

3. Post Test
1) Hal penting yang perlu pendidik lakukan untuk menciptakan area kegiatan membaca terbimbing yang nyaman dan kondusif adalah...
A. Memperhatikan jarak antara peserta didik di kelompok kecil dengan peserta didik lainnya
B. Hanya fokus pada peserta didik yang sedang melakukan kegiatan membaca terbimbing
C. Hanya fokus pada peserta didik yang sedang melakukan tugas mandiri
D. Memberi kebebasan pada peserta didik yang sedang tidak melakukan kegiatan membaca terbimbing

Jawaban : A

2) Yang bukan merupakan tujuan pembelajaran dalam kelompok membaca kalimat adalah...
A. Mampu mengenali awal dan akhir kalimat
B. Mampu membaca teks paragraf dengan lancar dan lantang
C. Mampu membaca dengan akurasi dan kelancaran yang memadai untuk mendukung pemahaman
D. Mampu menghubungkan teks dengan pengalaman pribadi atau kehidupan nyata

Jawaban : B

3) Yang bukan merupakan tujuan pembelajaran dalam kelompok membaca kata adalah...
A. Mampu mengenal dan menyebutkan nama huruf
B. Mampu membaca kalimat dengan lancar
C. Mampu membaca kata dengan lancar
D. Mampu memahami kata baru dengan bantuan gambar

Jawaban : B

4) Yang bukan merupakan tujuan pembelajaran dalam kelompok membaca kalimat adalah...
A. Mampu membaca dengan akurasi dan kelancaran untuk pemahaman
B. Mampu mengingat detail informasi pada bacaan
C. Mampu mengingat kalimat pada bacaan secara akurat
D. Mampu mencocokkan kata pada halaman dengan bantuan konteks kalimat dan gambar.

Jawaban : D

5) Lulu termasuk ke dalam kelompok membaca jenjang awal. Maka, buku berjenjang yang
tepat untuk Lulu adalah buku dengan...
    A. Jumlah kata yang banyak
    B. Cerita yang sederhana
    C. Kalimat yang banyak
    D. Ilustrasi yang sedikit

Jawaban : B

"Semoga bermanfaat dan selesai mengerjakan Soal Pelatihan Mandiri Mengajar Merdeka."


Jika ingin Copy paste postingan ini, mohon untuk di sertakan sumber postingan aslinya dari kita seperti : (Sumber situs : finmediata.my.id)

Post a Comment

Cookie Consent
Kami menyajikan cookie di situs ini untuk menganalisis lalu lintas, mengingat preferensi Anda, dan mengoptimalkan pengalaman Anda.
Oops!
Sepertinya ada yang salah dengan koneksi internet Anda. Silakan sambungkan ke internet dan mulai menjelajah lagi.
AdBlock Detected!
Kami telah mendeteksi bahwa Anda menggunakan pemblokiran iklan di browser Anda. Silahkan di nonaktifkan Adsblock-NYA!
Site is Blocked
Sorry! This site is not available in your country.